0

Dahlan Senang PPD Dibeli DKI

 Dia berharap rencana ini bisa direalisasikan secepatnya.€Jakarta ¤ Menteri Badan Usaha Milik Negara, Dahlan Iskan menyambut gembira rencana Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo yang akan membeli Perum Perusahaan Pengangkutan Djakarta (PPD).Dirinya...
0

Dunia Pendidikan Indonesia Jeblok Karena Berorientasi Pada Proyek

Tak kunjung meningkatnya kualitas pendidikan Indonesia dituding karena kebijakan pendidikan di negara ini selalu berorientasi pada proyek. Demikian kajian yang dilakukan Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI).Sekretaris Jenderal FSGI Retno Listyarti...
0

Ampas Kopi Sebabkan Fikri Raih Beasiswa Rp 20 Juta

KOPI merupakan salah satu minuman yang memiliki banyak penggemar dari berbagai kalangan. Namun, di balik kenikmatan si hitam ini, ternyata ampas kopi pun mampu disulap menjadi produk yang bernilai ekonomi tinggi.Tidak percaya? Moh. Fajar Rajasa Fikri...
0

★ Menanti Kapal Selam Indonesia

Tak lama lagi, kejayaan Hiu Kencana akan kembali. Cakra dan Nanggala tak lama lagi akan mendapat teman, seiring dengan makin nyatanya rencana kerjasama PT PAL dengan galangan DSME Korea Selatan berdasar skema JOA (Joint Operations Agreement). Berdasarkan...
0

5 Gebrakan fenomenal Jokowi-Ahok di 2012

Jakarta • Joko Widodo dan Basuki Tjahaja Purnama dinyatakan menang dalam Pemilihan Gubernur DKI Jakarta beberapa lalu. Tepat tanggal 15 Oktober lalu, keduanya resmi dilantik menjadi gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta. Sejak masa kampanye, mereka...
0

Merpati Beli 20 Pesawat Amphibi

Jakarta • PT Merpati Nusantara Airlines tahun depan akan mengoperasikan 20 pesawat amphibi buatan PT Dirgantara Indonesia (DI). Pesawat yang sanggup mendarat di air itu digunakan untuk membuka penerbangan di 300 Kabupaten. "Pesawat itu nantinya beroperasi...
0

Awali Pergantian Tahun, Pertamax Naik Rp 200/liter

Jakarta ¤ Mengawali pergantian tahun, Pertamina menaikkan harga jual Pertamax Rp 200 per liter. “Memang pada 1 Januari 2013 harga Pertamax naik,” kata Vice President Komunikasi Korporat Pertamina, Ali Mundakir, saat dikonfirmasi Sabtu (29/12). Harga...
0

Kecelakaan Lalu Lintas di Jakarta Tewaskan 25.131 Orang

Jakarta � Sebanyak 25.131 orang tewas korban kecelakaan lalu lintas (laka lantas) selama tahun 2012 atau mengalami penurunan sebesar 6.054 orang atau 19,4 persen dibandingkan tahun 2011. "Sedangkan angka kecelakaan lalu lintas tahun 2012 terjadi sebanyak...
0

Tahun 2012, Polri Tangani 26.561 Kasus Narkoba

Jakarta ¤ Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) selama tahun 2012 menangani 26.561 kasus narkoba dan telah terselesaikan 22.822 kasus atau 81 persen, sehingga 3.739 kasus masih menjadi tunggakan atau 19 persen pada 2013. "Jumlah tersangka kasus...
0

Selama 2012 Terjadi 27 Kali Kecelakaan Pesawat

Ilustrasi PesawatJakarta – Sepanjang tahun 2012 komite nasional transportasi Indonesia (KNKT) mencatat terjadi 27 kecelakaan pesawat dengan jumlah korban meninggal 56 orang. Dari seluruh keelakaan Sukhoi Superjet 100 yang terjadi Mei lalu menjadi duka...
0

Mobnas Tak Ganggu Pasar Agya

Pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2012 Toyota Astra Motor (TAM) memamerkan varian Low Cost Green Car (LCGC) Toyota Agya, Guna memberikan variasi pilihan kepada konsumen , Toyota Agya hadir dalam pilihan warna putih, silver metalik, hitam,...
0

Dahlan akan realisasikan hasil penelitian UGM

Menteri BUMN Dahlan Iskan berjanji akan merealisasikan sembilan hasil temuan di bidang farmasi yang telah ditemukan oleh Universitas Gadjah Mada (UGM). Realisasi hasil temuan tersebut akan disalurkan melalui perusahaan farmasi pelat merah. Kesembilan...
0

16 BUMN Merugi Rp 1,49 Triliun pada 2012

 Namun, jumlah itu masih di bawah kerugian pada tahun sebelumnya.  Jakarta ¤ Sekretaris Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Wahyu Hidayat, mengatakan, sebanyak 16 perusahaan pelat merah merugi sepanjang 2012. Kerugian yang diderita...
0

Kemristek dorong mahasiswa kuasai energi terbarukan

Bantul ~ Kementerian Riset dan Teknologi terus mendorong mahasiswa maupun kalangan terkait agar menguasai teknologi yang berkaitan dengan pengembangan energi baru dan terbarukan."Kami harus bisa menguasai teknologi yang berkaitan dengan energi baru dan...